Berita CSR

07
APR
2020-04-07 | 08:15
JAKARTA – Enam Puskesmas di Kecamatan Senen, Jakarta Pusat sekarang sudah dilengkapi dengan wastafel atau tempat cuci tangan, yang bisa dimanfaatkan bagi pengunjung layanan kesehatan masyarakat. Setiap warga yang datang ke Puskesmas di seluruh Kecamatan Senen, bisa langsung mencuci tangan teru...
07
APR
2020-04-07 | 08:05
PALEMBANG – Terus meningkatnya status COVID-19 di wilayah Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel) menjadi kekhawatiran bersama. Bagi jurnalis, ini juga menjadi sebuah tantangan karena mereka terkadang tetap harus terjun langsung ke lapangan, melaporkan dan memberikan informasi akurat bagi masyarak...
07
APR
2020-04-07 | 07:00
MAKASSAR – Pertamina melalui Sales Area Sulawesi Selatan dan Sulawesi Tenggara (Sulseltra) Marketing Operation Region (MOR) VII bersama Himpunan Wiraswasta Nasional Minyak dan Gas Bumi (Hiswana Migas) Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Wilayah IV Sulawesi Tenggara membagikan masker dan sarung tangan ...
06
APR
2020-04-06 | 14:35
TANJUNG, TABALONG –Pertamina EP Asset 5 Tanjung Field (PEP Tanjung) bekerja sama dengan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Tabalong dalam penanganan limbah infeksius di Kabupaten Tabalong dengan memberikan bantuan berupa dua buah sterilization chamber sebagai tempat sterilisasi kendaraan y...
06
APR
2020-04-06 | 11:35
MAKASSAR – Sebagai bentuk apresiasi kepada para insan media di Kota Makassar yang senantiasa menyuguhkan berita terkini meski dalam suasana wabah COVID-19, Pertamina melalui Marketing Operation Region (MOR) VII membagikan produk mitra binaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Penyerahan si...
06
APR
2020-04-06 | 09:00
PALEMBANG – Meningkatnya penyebaran COVID-19 menuntut semua pihak untuk peduli terhadap pola hidup bersih dan sehat. Pertamina Peduli melalui Marketing Operation Region (MOR) II Sumbagsel memberikan bantuan 10 unit wastafel portabel dan lima unit alat penyemprot disinfektan ke Kecamatan Sebera...
05
APR
2020-04-05 | 13:00
JAKARTA - PT Pertamina Patra Niaga (PPN) bekerja sama dengan Marketing Operation Region (MOR) III menyediakan 1.000 paket makanan sehat melalui food truck untuk tenaga medis di Rumah Sakit Pelni, Jakarta Barat, Sabtu (4/4). Paket makanan yang akan diberikan secara berkala selama 3-4 hari diharapkan ...
05
APR
2020-04-05 | 13:00
JAKARTA - Sebagai bentuk kepedulian kepada paramedis, Pertamina Foundation menyediakan makan siang bagi seluruh tenaga medis yang bertugas menangani pasien COVID-19 di Rumah Sakit Pertamina Pusat (RSPP) sejak 16 Maret 2020 hingga 3 minggu mendatang. "Kami sangat berterima kasih kepada tenaga medis y...
05
APR
2020-04-05 | 12:30
BALIKPAPAN – PT Pertamina EP Asset 5 (PEP Asset 5) berkolaborasi dengan Kepolisian Sektor Balikpapan Selatan untuk mencegah penyebaran Coronavirus disease 2019 (COVID-19). Kolaborasi diwujudkan dalam bentuk donasi alat penyemprot cairan disinfektan yang diserahkan kepada Polsek Balikpapan Sela...
05
APR
2020-04-05 | 12:00
PALEMBANG - Melihat penyebaran virus COVID-19 yang kian meningkat, Serikat Pekerja Pertamina (SPP) Refinery Unit III menyadari tenaga medis yang secara intens melakukan kontak langsung dengan pasiensangat rentan tertular virus tersebut. Oleh karena itu, Pertamina Peduli melalui SPP RU III memberikan...