Berita CSR

06
MAR
2020-03-06 | 07:30
SIDOARJO – PT Pertamina Gas (Pertagas) kembali mengajak warga Desa Penatarsewu peduli dengan lingkungan. Kamis (5/3), bersama dengan warga, Pertagas melakukan penanaman 150 bibit pohon trembesi dan mangga di lahan desa yang dikenal sebagai Kampung Ikan Asap ini. “Kita edukasi warga agar ...
05
MAR
2020-03-05 | 16:00
SIDOARJO – Wajah sumringah terpancar pada diri Jafar Shodiq, warga Desa Kupang, Kecamatan Tanggulangin, Sidoarjo pada Kamis (5/3). Bersama dengan puluhan warga lain, Jafar merupakan salah satu warga yang berhak mendapatkan kucuran dana dari program kemitraan PT Pertamina (Persero). “Saya...
05
MAR
2020-03-05 | 08:30
BRATASENA, LAMPUNG – Dua tahun sudah sejak Pertamina pertama kali menggandeng 817 petambak udang di daerah Bratasena, Lampung. Melalui Program Kemitraan (PK), Pertamina telah menyalurkan dana sebesar 72 miliar rupiah selama tahun 2018-2019 untuk memajukan usaha para petambak udang. Selain bant...
04
MAR
2020-03-04 | 13:00
SURABAYA -- PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) V Jatimbalinus mengikutsertakan mitra binaan dari Program Kemitraannya dalam Pameran Batik Bordir & Aksesoris yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur, 4-8 Maret 2020 di Grand City Exhibition Hall, Suraba...
03
MAR
2020-03-03 | 15:10
ASTOMULYO, LAMPUNG TENGAH– Sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Pertamina memiliki mandat untuk terus berkontribusi bagi masyarakat disekitarnya. Melalui Program Kemitraan (PK), Pertamina Region Sumatera Bagian Selatan terus mencari potensi-potensi usaha khas ataupun unggulan di daerah den...
01
MAR
2020-03-01 | 07:30
PEKANBARU – Kewirausahaan merupakan salah satu penopang pertumbuhan ekonomi suatu negara. Sayangnya, jumlah wirausahawan di Indonesia masih tertinggal dibandingkan negara tetangga. Presentase jumlah wirausaha di Indonesia mencapai tiga persen. Berada di bawah Malaysia dan Filipina dengan prese...
29
FEB
2020-02-29 | 11:05
BALIKPAPAN -- Terhambatnya pertumbuhan badan anak akibat kekurangan asupan gizi atau sering disebut stunting menjadi salah satu permasalahan kesehatan yang menjadi perhatian Pemerintah Republik Indonesia. Sejalan dengan program pemerintah dalam memerangi stunting dan mempersiapkan Ibu Kota Negara (I...
28
FEB
2020-02-28 | 15:00
LUMUT BALAI – PT Pertamina Geothermal Energy (PGE) Proyek Lumut Balai melakukan serangkaian acara syukuran dan doa bersama anak yatim piatu dalam rangka selesainya commissioning dan performance test LMB Unit 1 sebagai bentuk rasa syukur dan juga salah satu bentuk kepedulian terhadap masyarakat...
28
FEB
2020-02-28 | 07:00
BANDUNG - Gina Adhityalugina, dengan bangga menunjukkan produk pouch kulit berlabel "Gammara". Perempuan asal Bandung itu percaya diri produknya akan siap bersaing di pasar lokal maupun mancanegara. Puluhan model pouch, tas dan aneka kerajinan berbahan kulit dengan gaya kasual gencar dipasarkan baik...
26
FEB
2020-02-26 | 14:00
JAKARTA -- Merespon bencana banjir yang melanda sejumlah titik di wilayah Ibukota yang terjadi di penghujung Februari 2020, PT Pertamina Gas menyalurkan bantuan untuk korban bencana banjir. Terdapat tiga titik lokasi bencara banjir yang dibantu oleh Pertagas. “Kami kembali menyalurkan makanan ...