Berita Energia

16
MAY
2019-05-16 | 18:35
JAKARTA - Teriknya matahari di Jakarta sore itu tidak menyurutkan semangat kebaikan yang ditebarkan Direktur Sumber Daya Manusia (SDM), Koeshartanto dalam menjalankan rangkaian Safari Ramadan 1440 H, di Pertamina Lubricants Production Unit Jakarta, pada Kamis (16/5/2019). Kegiatan diawali dengan dis...
16
MAY
2019-05-16 | 17:45
MAKASSAR - Memulai rangkaian safari Ramadan di wilayah operasi Pertamina MOR VII, Direktur Megaproyek Pengolahan dan Petrokimia Ignatius Talullembang didampingi VP PMO Sigit Widijantojo, VP Project HSSE Sahadi, General Manajer Pertamina MOR VII Chairul A. Adin, dan Unit Manager Communicatin & CS...
16
MAY
2019-05-16 | 17:20
JAKARTA -- PT Pertamina (Persero) mulai menerapkan pelayanan mandiri (self service) untuk pengisian bahan bakar minyak (BBM) di beberapa SPBU di jalur Tol Trans Jawa. Pembayaran secara non tunai atau cashless juga disediakan guna memudahkan pelayanan. Hal tersebut diungkapkan Direktur Pemasaran Reta...
16
MAY
2019-05-16 | 15:45
Dalam rangkaian safari Ramadhan 1440 H, Direktur Utama PT Pertamina Geothermal Energy menyerahkan bantuan senilai total Rp. 120 juta berupa pengembangan kampung berwawasan lingkungan (ecovillage) di Kp. Sawahlega dan Kp. Gekbrong Kecamatan Kadipaten Tasikmalaya, mesin roasting bagi kelompok tani San...
16
MAY
2019-05-16 | 13:10
JAKARTA – Untuk memastikan kesiapan layanan BBM di jalur mudik, khususnya di jalan tol dari Jakarta menuju Semarang, Direktur Pemasaran Retail Pertamina Mas’ud Khamid bersama Komite BPH Migas Saryono dan Direktur Pembinaan Usaha Hilir Migas Muhammad Rizwi JH melakukan peninjauan ke beber...
16
MAY
2019-05-16 | 10:30
JAKARTA - Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Tahun Buku 2018 diselenggarakan oleh PT Nusantara Regas. Acara ini digelar di Kantor Pusat PT Nusantara Regas, Gedung Wisma Nusantara, Jakarta, Rabu (15/5/2019). RUPS ini dihadiri oleh pemegang saham dari PT Pertamina (Persero) dan PT PGN. Dari PT Pertamin...
16
MAY
2019-05-16 | 09:35
BALI -- Menjalankan proyek besar, bukanlah hal yang mudah. Berbagai kendala bisa saja serta merta ditemui, baik yang sudah diidentifikasi dalam kajian risiko maupun yang tak terduga sebelumnya (unforeseen problem). Karena itu, perencanaan yang matang harus diwujudkan dalam Dokumen Perencanaan Proyek...
15
MAY
2019-05-15 | 21:15
SORONG – Direktur Pengolahan Pertamina Budi Santoso Syarif melakukan kegiatan Safari Ramadan ke Pertamina RU VII Kasim, pada Rabu (15/5/2019). Selain memantau kegiatan operasional perusahaan di Sorong tetap normal pada bulan Ramadan, Budi juga berinteraksi langsung dengan para pekerja di lapan...
15
MAY
2019-05-15 | 20:30
BALI -- Ada berbagai tahapan yang harus dilalui agar sebuah proyek bisa berjalan lancar dan sesuai target yang direncanakan, khususnya proyek besar seperti yang saat ini diemban Direktorat Megaproyek Pengolahan & Petrokimia Pertamina. Hal tersebut disampaikan oleh Senior Vice President -SVP Proj...
15
MAY
2019-05-15 | 18:40
Balikpapan – Sebagai bagian dari rangkaian kegiatan Safari Ramadan 1440 H, Direktur Hulu Pertamina Dharmawan H. Samsu mendapatkan penjelasan sekaligus meninjau langsung progress RDMP didampingi Project Coordinator RDMP RU V Balikpapan & Lawe-lawe Djoko Koen Soewito, pada Rabu (15/5/2019). ...