Berita Energia

29
APR
2019-04-29 | 16:20
JAKARTA - Direktur Investigasi III Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Republik Indonesia Agustina Arumsari mengapresiasi upaya Pertamina menerapkan Fraud Risk Assessment (FRA) dalam kegiatan operasionalnya. Hal tersebut ditegaskan Agustina ketika menjadi salah satu pembicara dalam Focus Group...
29
APR
2019-04-29 | 15:25
JAKARTA - Sebagai upaya mitigasi risiko terjadinya fraud di lingkungan Reliability & Project Development, Direktur Logistik, Supply & Supply Chain Pertamina Gandhi Sriwidodo melakukan kick off Fraud Risk Assessment (FRA) di Hotel Double Tree, Jakarta, pada Senin (29/4/2019). Menurut Gandhi, ...
29
APR
2019-04-29 | 15:20
BANDUNG -- Peringatan Hari Bumi Internasional ke 49 tahun 2019 diselenggarakan di Museum Geologi Bandung. Hari Bumi ke-49 Tahun ini mengusung tema, "Harmoni Bumi Indonesia (Green Energy)". Kegiatan Hari Bumi Internasional Ke 49 ini dihadiri oleh Menteri ESDM dan jajaran pejabat di Kementerian ESDM. ...
29
APR
2019-04-29 | 14:15
JAKARTA -- Direktorat Megaproyek Pengolahan & Petrokimia (MP2) PT Pertamina (Persero) mengadakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) bersama dengan tim Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) dan Kementerian Perindustrian terkait Kepastian Pasar Bagi Peningkatan Tingkat Komponen Dalam ...
29
APR
2019-04-29 | 14:05
JAKARTA--Direktorat Manajemen Aset Pertamina mengundang para vendor dalam acara Vendor Day 2019, di Kantor Pusat Pertamina, Jakarta (29/4/2019). Tema yang diangkat dalam Vendor Day tahun ini ialah Partner To Achieve Great Result. Acara yang dihadiri 300 perusahaan ini dibuka oleh Vice President Proc...
29
APR
2019-04-29 | 11:35
JAKARTA - Sebagai wujud komitmen dalam menjamin keamanan ketersediaan pasokan dan distribusi BBM dan LPG selama Ramadan dan Idul Fitri 1440 H, PT Pertamina (Persero) kembali membentuk tim Satuan Tugas (Satgas) Ramadan dan Idul Fitri (RAFI) 2019, di Ruang Banda A Hotel Borobudur, Jakarta Pusat, Senin...
29
APR
2019-04-29 | 09:25
BENGKULU – Menjelang hari ke-3 pasca banjir, kondisi wilayah Bengkulu dinyatakan sudah semakin membaik dan banjir sudah mulai surut. Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah mengapresiasi dukungan Pertamina Sumbagsel yang telah memastikan stok BBM dan LPG untuk masyarakat Bengkulu tetap dapat didist...
28
APR
2019-04-28 | 09:07
PALEMBANG – Tidak lama lagi umat Muslim akan bertemu kembali dengan Bulan Ramadhan dan Idul Fitri 1440 Hijriyah. Untuk memastikan kebutuhan energi terpenuhi selama bulan suci tersebut, Pertamina Region Sumatera Bagian Selatan terus berkomitmen menjaga distribusi dan keamanan stok di seluruh un...
28
APR
2019-04-28 | 08:35
JAKARTA : Lantunan Amazing Grace dan lagu lagu rohani Kristiani lainnya menggema dengan syahdu dalam perayaan Paskah yang diselenggarakan oleh Badan Koordinasi Umat Kristiani (Bakor Umkris) di Lantai Mezanine Gedung Utama Kantor Pusat Pertamina (27/4/2019). Insan Kristiani Pertamina yang berasal dar...
27
APR
2019-04-27 | 11:47
TABALONG – PT Pertamina EP (PEP) Asset 5 General Manager Irwan Zuhri melakukan tatap muka dengan jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopinda) Kabupaten Tabalong, Kamis (25/4/2019). Berlokasi di Kantor Kejaksaan Negeri Tabalong, Irwan Zuhri didampingi Tanjung Field Manager Zulfikar Akb...