Berita Energia

02
APR
2020-04-02 | 14:00
PALEMBANG - Menghadapi pandemi COVID-19 yang terjadi di dunia dan Indonesia saat ini, Pertamina menggelar renungan dan doa bersama lintas agama secara daring dengan semua pekerja dan keluargadi seluruh Indonesia, Rabu (1/4). Renungan dan doa bersama dibuka oleh Direktur Utama Pertamina NIcke Widyawa...
02
APR
2020-04-02 | 13:30
LHOKSEUMAWE- Di tengah masa pandemi COVID-19 di Indonesia, Perta Arun Gas (PAG) tetap berkomitmen menjalankan tugas, salah satunya dengan memfasilitasi penerimaan kargo LNG perdana bagi PT Pupuk Iskandar Muda (PIM) yang dikirim dari Bontang, (1/4). President Director PAG Arif Widodo menjelaskan, unt...
02
APR
2020-04-02 | 09:00
MAKASSAR – PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) VII memastikan pelayanan serta pasokan Liquefied Petroleum Gas (LPG) di Kabupaten Tojo Una-Una terjamin. Tojo Una-Una merupakan salah satu kabupaten di Sulawesi Tengah yang terdiri dari 12 kecamatan, 146 desa dengan jum...
01
APR
2020-04-01 | 14:00
SENORO-Salah satu afiliasi PT Pertamina Hulu Energi (PHE), JOB Tomori melakukan sosialisasi upaya pencegahan penyebaran COVID-19 kepada seluruh pekerja dan mitra kerja di lingkungan CPP Senoro. Kegiatan yang dikemas dalam bentuk General Toolbox Meeting ini diadakan diMultipurpose Building GOR CPP Se...
01
APR
2020-04-01 | 10:30
JAKARTA – Sejak 26 Maret 2020, Pertamina menggalakkan sterilisasi melalui penyemprotan disinfektan secara bertahap di seluruh SPBU wilayah Marketing Operation Region (MOR) III, yakni DKI Jakarta, Jawa Barat, dan Banten. Hal ini dilakukan sebagai upaya pencegahan penularan COVID-19, mengingat S...
01
APR
2020-04-01 | 08:30
BANJARMASIN – Pertamina memastikan stok Bahan Bakar Minyak (BBM) di Kalimantan Selatan (Kalsel) aman di tengah wabah Covid-19. “Suplai BBM ke Kalsel berjalan normal," ujar Region manager Comm, Rel & CSR Kalimantan, Roberth Marchelino Verieza. Hingga (29/3), rata-rata harian konsumsi ...
31
MAR
2020-03-31 | 17:35
CILACAP - Untuk menangkal dan mengantisipasi penyebaran virus Corona atau COVID-19, Pertamina bersinergi dengan Kodim 0703/Cilacap, Polres Cilacap, Satpol PP dan instansi lainnya melakukan penyemprotan disinfektan ke beberapa cakupan wilayah eks Kotip, Selasa (31/3). Sasaran yang disemprot deisinfek...
31
MAR
2020-03-31 | 17:00
BATAM – Pertamina menerapkan aturan yang dikeluarkan oleh BPH Migas tentang Pengendalian Penyaluran Jenis Bahan BakarTertentu Oleh Badan Usaha Pelaksana Penugasan Pada Konsumen Pengguna Transportasi Kendaraan Bermotor Untuk Angkutan Orang atau Barang. Dalam SK Nomor 04/P3JBT/BPHMigas/Kom/2020 ...
31
MAR
2020-03-31 | 14:00
MAKASSAR – Pertamina kembali melakukan kegiatan penyemprotan disinfektan di area Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umun (SPBU) di wilayah Sulawesi. Hampir semua SPBU di wilayah operasional Marketing Operation Region (MOR) VIIkini telah melaksanakan sterilisasi demi mencegah penularan COVID-19. Ste...
31
MAR
2020-03-31 | 08:35
JAKARTA -- Untuk mencegah penyebaran COVID-19, Nusantara Regas (NR) bekerja sama dengan PMI Kepulauan Seribu melakukan pembersihan dan penyemprotan disinfektan di area publik di Kepulauan Seribu mulai Senin (23/3). Penyemprotan disinfektan tersebut meliputi kantor kabupaten, kelurahan, mushola, masj...