Siaran Pers

30
DEC
2021-12-30 | 11:16
Palembang, 30 Desember 2021 – Direktur Logistik dan Infrastruktur PT Pertamina (Persero) Mulyono meninjau PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) Refinery Unit (RU) III Plaju Rabu(29/12), memastikan aktivitas dan operasional kilang berjalan normal dan optimal selama natal hingga tahun baru ...
30
DEC
2021-12-30 | 10:00
Semarang, 30 Desember 2021 – PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah mencatat adanya peningkatan konsumsi bahan bakar minyak (BBM), LPG, dan Avtur pada hari raya Natal 2021 yang lalu, tepatnya pada periode 23-26 Desember 2021, khususnya di wilayah operasi Jawa Tengah dan Daerah Is...
30
DEC
2021-12-30 | 09:00
30 Desember 2021 – PT Pertamina (Persero) melalui Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat memastikan pasokan Bahan Bakar Minyak (BBM), LPG dan Avtur selama Periode Libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru) aman dan mencukupi. SPBU Reguler, Agen Elpiji, Pertashop, Layanan tambahan,...
29
DEC
2021-12-29 | 19:35
Ubud, Bali, 29 Desember 2021 – Sebagai salah satu upaya pemulihan ekonomi di masa pandemi Covid-19, Menteri BUMN, Erick Thohir, bersama wakil Gubernur Provinsi Bali, Dr. Ir. Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati, M.Si, didampingi Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati, menginisiasi program Ban...
29
DEC
2021-12-29 | 17:04
Jakarta, 29 Desember 2021 – PT Pertamina International Shipping (PIS) menyiapkan investasi sebesar US$ 1,5 miliar – US$ 1,6 miliar untuk pengembangan dan investasi bisnis perusahaan hingga tahun 2030. CEO Pertamina International Shipping Erry Widiastono mengatakan kebutuhan investasi ter...
29
DEC
2021-12-29 | 16:00
Pekanbaru, 29 Desember 2021 – PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) melakukan berbagai persiapan untuk mendukung rencana kerja masif dan agresif pengeboran 400 hingga 500 sumur baru di Wilayah Kerja (WK) Rokan pada tahun depan. Hari ini (29/12), PHR meresmikan penggunaan fasilitas bernama PHR WK Rokan...
29
DEC
2021-12-29 | 15:06
Jakarta, 29 Desember 2021 – Jelang pergantian tahun baru 2022, Pertamina memastikan stok LPG nasional dalam kondisi aman, baik LPG PSO maupun Non PSO. Pertamina juga telah menyiagakan seluruh rantai distribusi LPG di seluruh wilayah Indonesia untuk siaga 24 jam. Vice President Corporate Commun...
29
DEC
2021-12-29 | 10:31
Jakarta, 29 Desember 2021 – Selama 24 tahun, Wakil Presiden Republik Indonesia, Ma’ruf Amin mengatakan dalam sambutannya bahwa Proper telah berkembang menjadi platform bagi dunia usaha dalam melakukan praktik bisnis yang berkelanjutan dengan menerapkan prinsip ekonomi hijau. Di sepanjang...
29
DEC
2021-12-29 | 09:27
Jakarta, 29 Desember 2021 – PT Pertamina Hulu Energi selaku Subholding Upstream Pertamina raih sembilan Proper Emas sebuah penghargaan pengelolaan lingkungan dari Kementerian Lingkungan Hidup & Kehutanan Republik Indonesia. "Kami bersyukur, Subholding Upstream berhasil merebut sembilan pen...
28
DEC
2021-12-28 | 20:16
28 Desember 2021 – Direktur Logistik dan Infrastruktur PT Pertamina (Persero), Mulyono selaku penanggung jawab SatuanTugas Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Satgas Nataru), melakukan tinjauan langsung pelaksanaan Satgas Nataru, padaSelasa hingga Rabu (28-29/12). Kunjungannya diawali dari peninja...